Rekrutmen Besar-Besaran CPNS Dan PPPK 2024! Tenaga Pendidik Dan Kesehatan Diprioritaskan

Photo by portaljogja.pikiran-rakyat.com

Mulai 2024, proses rekrutmen Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) akan dilakukan tiap 3 bulan sekali. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas. Menteri PANRB mengatakan bahwa proses seleksi CPNS dan PPPK dengan jarak yang singkat mengacu pada tujuh agenda reformasi dan transformasi … Selengkapnya…